Hai, sobaTRI. Kabar gembira menjelang bulan puasa 2015 ini nih, karena TRI luncurkan paket internet baru yang namanya NetMax! Wah apa itu NetMax? Penasarankan? Hehe, simak ya..
NetMax itu artinya Internetan Maximal, hehe, alias kemudahan dan keleluasaan akses internet. Paket ini diluncurkan TRI menjelang bulan Ramadhan karena cocok buat mengisi waktu saat menjalankan ibadah puasa. Paketan NetMax, merupakan Paket Internet dimana kuota lebih besar dan jam pemakaian lebih lama. Paket NetMax menyediakan kuota besar dalam 2jenis, yaitu NetMax 5,5GB dan NetMax 7GB.
1. NetMax 5,5GB
Harga : Rp 30.000
Kuota : 500MB Reg 5GB NetMax
Kuota reguler bisa digunakan 24jam, sedangkan kuota NetMax bisa digunakan jam 00-12 (lebih lama 6jam dibanding paket KenDo TRI biasanya).
2. NetMax 7GB
Harga : Rp 50.000
Kuota : 2GB Reg 5GB NetMax
Kuota reguler bisa digunakan 24jam, sedangkan kuota NetMax bisa digunakan jam 00-12 (lebih lama 6jam dibanding paket KenDo TRI biasanya).
Nah, karena kuota NetMax yang bisa dipakai hingga jam 12 siang, berbeda dengan kuota sebelumnya yaitu KenDo yang hanya bisa digunakan sampai jam 06 saja, tentu saja paket ini sangat "friendly" buat sobat-sobat yang sedang menunaikan ibadah puasa. Sobat bisa browsing dan memanfaatkan akses internet yang lebih lama dan lebih besar untuk belajar, menunjang pekerjaan, atau sekedar browsing mengisi kekosongan waktu. Paket kuota NetMax ini bisa sobat pakai waktu sobat sahur, hehe, hingga jam 12 siang. Setelahnya jangan kuatir karena sobat juga mendapatkan kuota regulernya. Tentunya harga 30rb untuk 5,5GB atau 50rb untuk 7GB sangatlah ekonomis di kelasnya.
Oh ya, untuk membeli paket NetMax ini, sobat bisa beli ke outlet terdekat, atau bisa juga melakukan pembelian via pulsa atau bimaTRI.
Pastikan pulsa sobat cukup sebelum daftar, dan sobat bisa beli paket NetMax tsb dengan akses *123*2#.
Paket NetMax ini berlaku nasional ya sob, untuk region-region tertentu juga ada paket khusus yang gak kalah menarik. Nah, sebentar lagi memasuki bulan Ramadhan jangan lupa ibadah dengan niat suci dan beli paket NetMax, xixixi..
Semoga bermanfaat
0 komentar:
Post a Comment